Mengenai hal tersebut sebenarnya ada banyak penyebab pa-yu-da-ra terasa nyeri saat menyusui yang bunda dapat coba terapkan. Langsung saja yuk simak informasi lengkapnya berikut ini tentang penyebab pa-yu-da-ra terasa nyeri saat menyusui yang bunda perlu ketahui supaya bisa melakukan cara pencegahan dan antisipasinya. Yuk simak informasi lengkapnya berikut ini!
Penyebab Pa-yu-da-ra Terasa Sakit Nyeri Saat Menyusui
Beberapa aspek yang dapat menjadi penyebab mengapa pa-yu-da-ra terasa nyeri saat menyusui diantaranya :1. Produksi ASI terlalu banyak
Rasa nyeri atas pa-yu-da-ra kerap juga menyerang wanita yang memproduksi ASI terlalu banyak. Akan tetapi jika bayi bunda bisa menyusu dengan benar dan tepat tentu saja nantinya produsi ASI bisa mengikuti kebutuhan asupan bayi bunda. Dan kondisi ini juga biasanya dapat memudar pada tiga bulan pertama menyusui.2. Tongue tie
Yang satu ini merupakan suatu kelainan bawaan atas organ mulut yang dapat menyebabkan bayi tidak dapat menggerakkan lidah dan mulutnya dengan baik. Dan hal ini juga mungkin dapat membuat si bayi tidak dapat menyedot ASI secara maksimal.3. Pay-udara membengkak
Pembengkakan dapat terjadi akibat membanjirnya ASI di pay-udara bunda serta juga derasnya aliran darah ke area tersebut. Selain pembengkakan, kondisi yang satu ini juga dapat membuat bunda merasa panas, nyeri dan juga terlihat memerah dan juga mengkilap.Cara Mengatasi Pa-yu-da-ra Bengkak Setelah Berhenti Menyusui
Untuk mengatasi nyeri pada pa-yud-ara saat menyusui yang diakibatkan bengkak, bunda dapat melakukan kompres pa-yud-ara dengan air hangat selain itu hentikan menggunakan breastpump jika bunda menggunakannya.4. Dermatitis atau eksim
Rasa nyeri dan juga gatal pada puting susu mungkin dapat menjadi sebuah pertanda bunda mengalami dermatitis atau eksim. Dan hal ini bisa disebabkan karena penggunaan sabun, lotion, krim atau yang terkena kaporit saat berenang.5. Infeksi jamur
Trush ini merupakan sebuah infeksi jamur yang paling umum dan juga bisa terjadi pada ibu menyusui. JIka memang bunda menyusui bayi dengan kondisi ini, kemungkinan nantinya infeksi jamur dapat masuk ke saluran susu. Dan ketika saluran tersebut telah terinfeksi pay-ud-ara bunda nantinya akan mengalami nyeri.Demikian sedikit informasi yang kami dapat berikan untuk bunda tentang Penyebab Pa-yu-da-ra Terasa Nyeri Saat Menyusui. Semoga menjadi informasi yang bermanfaat dan jaga selalu kesehatan bunda dan bayi bunda.
0 comments