December 14, 2016

Apa Gejala Faktor Penyebab Darah Tinggi Pada Ibu Hamil

Apa saja ciri-ciri / gejala dan faktor penyebab darah tinggi pada ibu hamil temukan jawabannya dalam gejala dan penyebab darah tinggi pada ibu hamil disini.

Ketika sedang hamil muda, apalagi kalau kehamilan ini adalah kehamilan pertama tentu saja ibu hamil akan bingung bagaimana memperlakukan diri dan janin didalam rahim dengan perubahan yang sedang dialaminya saat ini. Akhirnya semua aspeknya jadi tidak terkontrol padahal kehamilan di awal ini merupakan suatu aspek yang sangat menentukan kelangsungan kehamilan ke depannya.

Akhirnya berbagai masalah dialami oleh ibu hamil. Biasanya salah satu masalah yang akan dialami ibu hamil karena dirinya yang kurang dapat mengontrol tubuh adalah masalah tekanan darah tinggi pada ibu hamil.

Mengapa hal ini bisa terjadi? Ketika ibu hamil mengalami tekanan darah tinggi, sebenarnya ada beberapa gejala dan penyebab ibu hamil mengalami darah tinggi. Berikut kami akan berikan informasinya untuk bunda.

Apa Gejala / Ciri-Ciri Darah Tinggi Pada Ibu Hamil

Ketika bunda mengalami ciri-ciri atau gejala tekanan darah tinggi sebagai berikut maka bunda wajib menurunkan tekanan darah sehingga menjadi normal. Inilah beberapa gejala tekanan darah tinggi pada ibu hamil:

gejala tekanan darah tinggi pada ibu hamil ciri ciri darah tinggi pada ibu hamil penyebab darah tinggi ibu hamil gejala darah tinggi pada ibu hamil apa penyebab tekanan darah tinggi pada ibu hamil penyebab ibu hamil mengalami darah tinggi penyebab ibu hamil terkena darah tinggi penyebab darah tinggi pada ibu hamil penyebab tekanan darah tinggi ibu hamil faktor penyebab darah tinggi pada ibu hamil apa penyebab ibu hamil darah tinggi darah tinggi saat hamil muda penyebabnya darah tinggi saat hamil 9 bulan bahaya darah tinggi pada ibu hamil tensi naik saat hamil penyebab darah tinggi wanita hamil

1. Tekanan darah lebih dari 140/90 mmHg

Seperti yang selama ini kita tahu bahwa tekanan darah ibu hamil yang normal adalah dibawah 140/90 mmHg. Dan ketika tensi darah ibu hamil tersebut bahkan lebih diatas ambang normal tersebut maka ini juga sudah termasuk ke dalam gejala tekanan darah tinggi pada ibu hamil dan harus segera diatasi.

2. Pengeluaran urin yang sedikit

Jika memang ibu hamil tidak pernah buang air kecil, ini juga menjadi suatu kondisi yang patut diwaspadai karena juga mungkin menjadi salah satu gejala darah tinggi pada ibu hamil. Akan tetapi untuk mengetahuinya bunda juga dapat melakukan tes urin. Biasanya urin ibu hamil yang memang merupakan penderita darah tinggi akan mengandung protein yang tinggi.

3. Mengalami pembengkakan

Tanda – tanda yang juga akan terasa pada ibu hamil ketika mengalami tekanan darah tinggi yaitu pembengkakan pada bagian – bagian tubuh tertentu seperti pada tangan dan kaki, wajah atau bagian tubuh yang lain.

Faktor Penyebab Ibu Hamil Mengalami Tensi Darah Tinggi

Apa penyebab tekanan darah tinggi pada ibu hamil? Berikut ini kami sajikan hal-hal yang dapat membuat tekanan darah menjadi tinggi pada wanita hamil:

1. Gangguan aliran darah 

Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh para ahli nantinya gangguan aliran darah menuju plasenta bayi dapat menyebabkan tekanan darah tinggi pada ibu dan dapat menimbulkan gejala – gejala darah tinggi yang lain.

2. Gizi buruk ibu hamil

Gizi memang sangat berpengaruh pada kesehatan. Dan ibu hamil yang punya gizi kurang baik juga berpotensi mengalami tekanan darah tinggi di masa kehamilannya.

Itulah beberapa Gejala Dan Penyebab Darah Tinggi Pada Ibu Hamil yang dapat kami berikan untuk bunda. Yuk jaga kesehatan sejak dini dan semoga menjadi informasi yang bermanfaat.
Load disqus comments

0 comments