November 17, 2016

Cara Mengatasi Masalah Kehamilan Secara Alami Aman

Cara Mengatasi Masalah Kehamilan Dengan Metode Alternatif yang alami dan aman. Sakit ketika hamil memang membuat dilema. Pasalnya ketika mengalami kehamilan remaja, ibu hamil disarankan untuk tidak mengatasi masalah kesehatan dengan melakukan pengobatan yang aneh – aneh. Bersikap gegabah dalam mengatasi kondisi kesehatan juga tidak boleh. Bahkan konsumsi obat juga perlu dilakukan seizin dokter.

Namun ada beberapa pengobatan yang akan sangat aman dilakukan ibu hamil dan dapat diterapkan. Pengobatan ini merupakan sebuah pengobatan alternatif bagi ibu hamil. Lantas seperti apa saja cara pengobatan terbaik yang sangat tepat dilakukan untuk ibu hamil? Berikut informasi lengkapnya untuk Anda!

Cara Mengatasi Masalah Kehamilan Dengan Pengobatan Alternatif Alami

Bagi Anda yang mengalami sakit atau kurang enak badan di waktu kehamilan Anda, beberapa metode pengobatan alternatif yang akan sangat aman untuk dilakukan ibu hamil diantaranya :

Cara Mengatasi Masalah Kehamilan Secara Alami Aman masalah kehamilan dan cara mengatasinya mengatasi masalah kehamilan muda mengatasi masalah kehamilan remaja mengatasi masalah awal kehamilan cara mengatasi masalah kehamilan remaja cara mengatasi masalah kehamilan cara mengatasi masalah pada kehamilan cara mengatasi masalah awal kehamilan cara mengatasi masalah di awal kehamilan

1. Aromaterapi

Mungkin Anda mengalami kondisi sering muntah di awal kehamilan? Anda dapat coba atasi dengan menghirup wangi – wangian dari minyak aromaterapi untuk mengurangi muntah Anda dan bahkan menekan rasa mual yang Anda rasakan. Aromaterapi yang sangat ampuh mereda mual dan muntah pada ibu hamil seperti aroma lemon atau mint.

2. Melakukan Pijat Ibu Hamil

Berdasarkan sejumlah penelitian memang ada beberapa manfaat yang dapat diperoleh jika tubuh Anda dipijat selagi hamil. Beberapa manfaat yang akan diperoleh tersebut diantaranya membuat suasana hati lebih baik, mengurangi depresi dan stres serta cemas ketika hamil, mengatasi ketidaknyamanan pada tubuh, melancarkan sirkulasi dan membuat  tidur jadi jauh lebih nyenyak. Akan tetapi memijat ibu hamil perlu dilakukan secara hati – hati. Anda disarankan untuk tidak dipijat pada area perut di trimester pertama kehamilan karena tidak aman bagi bayi Anda.

3. Refleksiologi

Walau tidak ada pembuktian secara medis, akan tetapi banyak yang percaya bahwa cara ini dapat mengatasi sakit kepala ringan ketika kehamilan terjadi. Karena itu coba lakukan cara ini. Anda dapat mengatasi kondisi ini dengan memijat area kepala menggunakan jempol Anda sendiri.

Sebelum Anda pijat, bayangkan permukaan atas jempol kaki adalah bagian depan kepala sementara telapak jempol kaki adalah bagian tepi luar kepala dan telinga kemudian sisi sebaliknya mewakili bagian tengah kepala.

Demikian sedikit informasi yang kali ini dapat kami berikan untuk Anda tentang Metode Pengobatan Alternatif yang Aman Untuk Ibu Hamil. Terapkan metodenya dan dapatkan banyak khasiatnya dengan metode diatas.
Load disqus comments

0 comments